Kamis, 05 Juni 2008

Ayo Kenalan, Anda akan Dibayar

yuwie_friendsterAku yakin, anda semua pasti sudah kenal dengan Friendster, situs jejaring sosial (social networking) yang sangat digemari di Indonesia dan dunia. Ada banyak situs seperti itu, aku akan membahas salah satu yang menurutku menarik. Mengapa? Simak uraian berikut ini.

Sebagaimana Friendster, Yuwie juga merupakan situs pertemanan. Namun, tahukah anda perbedaan BESAR antara keduanya? Untuk perbedaan secara fisik, anda dapat lihat di blog gigify ini, namun yang aku ingin utarakan adalah perbedaan BESAR, yakni Yuwie akan membayar kita untuk semua aktivitas yang kita lakukan. Wah??? Ya, benar, KITA AKAN DIBAYAR atas semua yang kita lakukan di Yuwie.

Masa sih, Yuwie akan bayar kita, darimana mereka akan membayar?


yuwie_friendster
Seperti yang kita ketahui, situs-situs jejaring sosial semacam Friendster dan juga Yuwie, mereka memasang iklan di setiap halaman yang kita buka di mana kita beraktivitas. Nah, dari pendapatan inilah, oleh Yuwie dibagikan kepada para membernya. Istilahnya RSR (bagi hasil pendapatan). Kalau di Friendster, pendapatan ini akan diembat sendiri oleh mereka.

Tertarik bergabung dengan Yuwie ? Klik Disini. kalau masih mau melihat penjelasan lainnya, simak terus tulisan ini.

Lantas, aktivitas apa saja yang akan dibayar oleh Yuwie ?


Kita akan dibayar kalau :

1. orang melihat halaman profil kita
2. orang melihat daftar teman kita (view all)
3. orang melihat koleksi gambar yang kita pasang di YUWIE
4. orang membaca blog kita
5. orang melihat halaman layout kita (jika ada)
6. orang melihat koleksi video kita (jika ada)
7. kita mengirim comment/message
8. kita sering memeriksa control panel (member area)
9. kita menulis blog, upload gambar, video, dll
10. pokoknya setiap halaman yg kita buka, kita DIBAYAR!!!

Enak kan? Tidak seperti di Friendster, dimana aktivitas kita berapa pun lamanya kita tidak akan mendapat apa-apa karena penghasilan mereka dimakan sendiri. Di Yuwie, semakin aktif kita, semakin besar kemungkinan kita mendapat bayaran yang besar pula. Lantas, bagaimana kita akan dibayar? Saat ini ada 2 metode pembayaran yang dilakukan Yuwie, yakni dengan cek (minimal payout $ 25, potongan $ 1) dan paypal (minimal $ 5).

Ayo, saatnya kita eksodus dari situs yang hanya mementingkan diri sendiri ke situs yang peduli pada semua anggotanya. Dapat teman, dapat pengetahuan, dan DAPAT DOLAR. Klik Disini untuk gabung dengan Yuwie.
yuwie_friendster

1 komentar:

jualjam

mbak, artikel-artikel yuwienya saya kopi dan saya masukkan blog saya ya. buat modal promosi nih. kan keuntungannya ke mbak juga nih kalau saya dapet banyak refferal.

Blogger template 'PlainFish' by Ourblogtemplates.com 2008